anaksenja.com - Belakangan ini kita kembali dihebohkan dengan istilah Baby Dance, yang mana sebenarnya musik serta lagunya berasal dari DJ Kass, seorang disc jockey dan artis rekaman Dominika-Amerika dari Bronx.
Mungkin kamu sudah sangat penasaran tentang lagu Scooby-Doo Pa Pa artinya apa? Tak perlu galau, karena pada kesempatan kali ini anaksenja.com akan menemanimu mencari tahu maksud lagu Scooby-Doo Pa Pa dari DJ Kass. Tanpa berlama-lama lagi, mari kita mulai pembahasannya!
Makna Lagu Scooby-Doo Pa Pa - DJ Kass
Lirik lagu ini menceritakan tentang seseorang yang meminta temannya untuk memberikan shisha atau alat hisap (seperti rokok), dan mengancam akan memukulnya jika tidak diberikan. Alat hisap ini mengarah ke tindakan negatif (tercela), karena bisa saja yang hendak dihisap mengandung zat-zat terlarang. Entahlah...
Ada juga bagian yang mengulang-ulang frasa "Scooby doo pa-pa" dan "pum-pum-pum-pum-pum" yang menambah kesan ritmis pada lagu Scooby-Doo Pa Pa. Selain itu, ada juga beberapa kata yang terdengar tidak jelas dan sulit dipahami.
Setelah mengetahui apa makna lagu DJ Kass - Scooby-Doo Pa Pa, mungkin kamu juga ingin tau terjemahan lagu Scooby-Doo Pa Pa secara rinci? Tenang saja, karena anaksenja.com sudah menyediakan DJ Kass - Scooby-Doo Pa Pa lirik dan terjemahannya. Tak lupa juga beserta musik dan vidio klipnya. Selamat menyimak!
Lirik Lagu Scooby-Doo Pa Pa - Baby Dance
[Intro]
Pasa la hookah, si no le voy a dar como a esa
[Pre-Coro]
Y la cosa suena, ¡ra!
Y la cosa suena ¡ra!
Scooby doo pa, pa
Y el pum-pum-pum-pum-pum
Y el pum-pum-pum-pum-pum
Y la cosa suena, ¡ra!
Y la cosa suena, ¡ra!
[Coro]
Scooby doo pa-pa
Y el pum-pum-pum-pum-pum
Y el pum-pum-pum-pum-pum
Y el pum-pum-pum-pum-pum, pum-pum-pum-pum-pum-pum
Y la cosa suena ¡ra, ra, ra, ra, ra!
Scooby doo pa-pa
Y el pum-pum-pum-pum-pum
Y el pum-pum-pum-pum-pum
Y el pum-pum-pum-pum-pum, pum-pum-pum-pum-pum-pum
Y la cosa suena ¡ra, ra, ra, ra, ra!
Scooby doo pa-pa
Y el pum-pum-pum-pum-pum
[Verso 1]
Tú quieres hookah, pásamelo vente
Tú quieres hookah, pásamelo vente
Tú quieres hookah, pásamelo vente
Si no te vo' a romper los dientes
Tú quieres hookah, pásamelo vente
Tú quieres hookah, pásamelo vente
Tú quieres hookah, pásamelo vente
Si no te vo' a romper los dientes
Pásame la maldita manguera
Si no te vo' a hacer tu lío aquí mismo, ¿qué fue?
[Puente]
Pasa la manguera
Pasa la manguera
Pasa la manguera, si no te bajo con problemas
Pasa la manguera
Pasa la manguera
Pasa la manguera, si no te bajo con problemas
[Verso 2]
And the thing goes skrra
And the thing goes skrra
Scooby doo pa-pa
En el pum-pum-pum-pum-pum, pum-pum
En el pum-pum-pum-pum-pum, pum-pum
And the thing goes skrra
And the thing goes skrra
Squibidi pa-pa
En el pum-pum-pum-pum-pum, pum-pum
En el pum-pum-pum-pum-pum, pum-pum
You don't know eh
The boys not hot
Man's never got
Perspiration thing
[Outro]
Jajajaja
Tripa de pollo
No ha' que ponerle nalga
[?] Love, dame la verdadera lo'
Dolby Studio, jajajaja
¡Ba!
Lirik Lagu Scooby-Doo Pa Pa dengan Terjemahan Bahasa Indonesia
[Intro]
Pasa la hookah, si no le voy a dar como a esa
Lewati pipa shisha, jika tidak aku akan memberikanmu seperti itu
[Pre-Chorus]
Y la cosa suena, ¡ra!
Dan semuanya terdengar, ra!
Y la cosa suena ¡ra!
Dan semuanya terdengar, ra!
Scooby doo pa, pa
Scooby doo pa, pa
Y el pum-pum-pum-pum-pum
Dan pum-pum-pum-pum-pum
Y el pum-pum-pum-pum-pum
Dan pum-pum-pum-pum-pum
Y la cosa suena, ¡ra!
Dan semuanya terdengar, ra!
Y la cosa suena, ¡ra!
Dan semuanya terdengar, ra!
[Chorus]
Scooby doo pa-pa
Scooby doo pa-pa
Y el pum-pum-pum-pum-pum
Dan pum-pum-pum-pum-pum
Y el pum-pum-pum-pum-pum
Dan pum-pum-pum-pum-pum
Y el pum-pum-pum-pum-pum, pum-pum-pum-pum-pum-pum
Dan pum-pum-pum-pum-pum, pum-pum-pum-pum-pum-pum
Y la cosa suena ¡ra, ra, ra, ra, ra!
Dan semuanya terdengar, ra, ra, ra, ra, ra!
Scooby doo pa-pa
Scooby doo pa-pa
Y el pum-pum-pum-pum-pum
Dan pum-pum-pum-pum-pum
Y el pum-pum-pum-pum-pum
Dan pum-pum-pum-pum-pum
Y el pum-pum-pum-pum-pum, pum-pum-pum-pum-pum-pum
Dan pum-pum-pum-pum-pum, pum-pum-pum-pum-pum-pum
Y la cosa suena ¡ra, ra, ra, ra, ra!
Dan semuanya terdengar, ra, ra, ra, ra, ra!
Scooby doo pa-pa
Scooby doo pa-pa
Y el pum-pum-pum-pum-pum
Dan pum-pum-pum-pum-pum
[Verse 1]
Tú quieres hookah, pásamelo vente
Kamu ingin shisha, lewati padaku
Tú quieres hookah, pásamelo vente
Kamu ingin shisha, lewati padaku
Tú quieres hookah, pásamelo vente
Kamu ingin shisha, lewati padaku
Si no te vo' a romper los dientes
Jika tidak, aku akan mematahkan gigimu
Tú quieres hookah, pásamelo vente
Kamu ingin shisha, lewati padaku
Tú quieres hookah, pásamelo vente
Kamu ingin shisha, lewati padaku
Tú quieres hookah, pásamelo vente
Kamu ingin shisha, lewati padaku
Si no te vo' a romper los dientes
Jika tidak, aku akan mematahkan gigimu
Pásame la maldita manguera
Berikan aku selang itu
Si no te vo' a hacer tu lío aquí mismo, ¿qué fue?
Jika tidak, aku akan membuatmu kesulitan di sini, apa?
[Bridge]
Pasa la manguera
Lewati selang itu
Pasa la manguera
Lewati selang itu
Pasa la manguera, si no te bajo con problemas
Lewati selang itu, jika tidak aku akan memberikanmu masalah
Pasa la manguera
Lewati selang itu
Pasa la manguera
Lewati selang itu
Pasa la manguera, si no te bajo con problemas
Lewati selang itu, jika tidak aku akan memberikanmu masalah
[Verse 2]
And the thing goes skrra
Dan semuanya berjalan, skrra
And the thing goes skrra
Dan semuanya berjalan, skrra
Scooby doo pa-pa
Scooby doo pa-pa
En el pum-pum-pum-pum-pum, pum-pum
Pada pum-pum-pum-pum-pum, pum-pum
En el pum-pum-pum-pum-pum, pum-pum
Pada pum-pum-pum-pum-pum, pum-pum
And the thing goes skrra
Dan semuanya berjalan, skrra
And the thing goes skrra
Dan semuanya berjalan, skrra
Squibidi pa-pa
Squibidi pa-pa
En el pum-pum-pum-pum-pum, pum-pum
Pada pum-pum-pum-pum-pum, pum-pum
En el pum-pum-pum-pum-pum, pum-pum
Pada pum-pum-pum-pum-pum, pum-pum
You don't know eh
Kamu tidak tahu
The boys not hot
Anak-anak ini tidaklah panas
Man's never got
Pria ini tidak pernah
Perspiration thing
Merasa berkeringat
[Outro]
Jajajaja
Hahaha
Tripa de pollo
Usus ayam
No ha' que ponerle nalga
Tidak perlu menambahkan bokong
[?] Love, dame la verdadera lo'
Cinta, berikan yang sebenarnya
Dolby Studio, jajajaja
Dolby Studio, hahaha
Arti Lagu Scooby-Doo Pa Pa dari DJ Kass
Lagu Scooby-Doo Pa Pa ini mengandung beberapa kata yang tidak pantas, yang maknanya sudah dijelaskan sebelumnya. Namun, yang sedang viral di Tiktok dan Youtube akhir-akhir ini menunjukkan vidio klip yang melibatkan para bayi yang sedang berjoget ria, Baby Dance.
Bayi ini merupakan gambaran dari orang-orang dewasa yang merindukan masa kanak-kanak, di mana belum begitu mengenal tanggung jawab dan beban kehidupan, setiap hari selalu ceria dan menyenangkan.
Hal ini sangat kontras dengan lirik lagunya setelah diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia. Atau mungkin malah mimin yang salah? Tolong koreksinya ya jika terdapat kesalahan, akan mimin segera perbaiki dan benahi deh. :)
Musik dan Vidio Klip DJ Kass - Scooby-Doo Pa Pa (MV)
Tentang
Artis: DJ Kass
Judul: Scooby-Doo Pa Pa
Genre: Rap
Dirilis: 14 Januari 2018
Penulis / Pencipta Lagu: DJ Kass
Penutup
Untuk link download lagu DJ Kass - Scooby-Doo Pa Pa mp3, tidak perlu ya? Karena lagunya sudah bisa dinikmati secara gratis di mana-mana, seperti Youtube, Spotify, Resso, Joox, SoundCloud, Deezer, iTunes, Apple Music dan pemutar media online lainnya. Begitu juga untuk kunci gitar Scooby-Doo Pa Pa chord, kamu bisa menemukannya dengan mudah di web sebelah.
Perlu diketahui bahwa lirik lagu Scooby-Doo Pa Pa yang mimin sediakan sepenuhnya menjadi hak cipta atau hak milik dari penulis, artis, band dan label musik yang bersangkutan. Semua materi yang dipaparkan hanya bertujuan untuk informasi dan edukasi.
Mungkin kamu tidak setuju dengan apa yang sudah anaksenja.com jabarkan, karena mimin percaya pendapat serta pengetahuan setiap orang itu berbeda-beda. Maka dari itu, mimin persilakan kamu untuk megungkapkan pendapatmu di kolom komentar. Mungkin saja interpretasi lagu Scooby-Doo Pa Pa darimu jauh lebih baik dan dapat bermanfaat bagi yang lainnya. Mari kita bahas bersama-sama hingga menemukan makna sebenarnya yang tersembunyi di balik lirik lagu Scooby-Doo Pa Pa dari DJ Kass!